Kamis, 25 Oktober 2012

MAN Model Bangkalan


MAN Model Bangkalan adalah sekolah yang indah dan sejuk  dengan banyaknya pohon di lingkungan MAN Model Bangkalan tapi selain itu sistem perairan (selokan) di MAN Model Bangkalan juga sangat terjaga dengan adanya tempat sampah di setiap sudut sekolah  MAN Model Bangkalan yang di bagi menjadi dua jenis sampah yaitu sampah kering dan sampah basah , jadi tidak ada siswa atau siswi di sekolah  MAN Model Bangkalan yang membuang sampah di sistem perairan(selokan).
          Dan di perkuat dengan TATIB yang telah di rancang oleh tim TATIB yang berseru seperti di bawah ini
“jika ada siswa atau siswi yang membuang sampah sembarang di lingkungan sekolah MAN Model Bangkalan”
Maka akan di berikan poin tiga dan akan langsung di masukkan ke dalam buku pelanggaran,
Tapi tidak menutup kemungkinan ada yang melanggar  TATIB tsb
          Sistem perairan(selokan) di MAN Model Bangkalan sekarang ini sedang di rombak besar besaran dengan perombakan di ketinggian dari sistem perairan(selokan)yang lebih di tinggikan,agar sistem perairan tsb lebih lancer dan dapat menampung debit air hujan yang turun ke bumi lebih banyak.ini serentak di lakukan peninggian di setiap sudut sudut sekolah MAN Model Bangkalan,renofasi sitem perairan ini mungkin akan selesai bulan depan,
          Perombakan ini mungkin awalan untuk mencegah banjir kecil kecilan yang datang setiap musim hujan tiba,ini adalah hal positif yang dirubah dari sistem perairan (selokan) di MAN Model Bangkaln,selai ada perombakan di sistem perairan(selokan),ada juga perombakan kelas yang sudah memiliki umur yang tua,sepertinya perombakan ini hanya meninggikan,dan memberi rangka atab besi di setiap kelasnya,agar dapat di pakai lebih lama.
          Perombakan ini tidak mengganggu belajar mengajar kelas tiga yang akan segera melangsungkan Ujian Nasional(UN).dengan memindah sementara adalah pilihan yang tepat untuk tetap melaksanakan bimbingan belajar mengajar di lingkungan MAN Model Bangkalan,selain itu di bawah kelas yang di rombak tsb ada perombakan lagi di bawah kelas kelas tersebut dengan membangun tiang penyanggahlebih besar dan lebih besar agar kuat menopang kelas kelas yang ada di atasnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar